Tarifnya Rp 85 Ribu Penumpang Kereta Api Bisa Rapid Test di 12 Stasiun Ini

Mulai hari ini Senin, 27 Juli 2020, PT KAI sediakan layanan rapid test . LayananrapidtestCovid 19 di PT KAI seharga Rp 85.000 di beberapastasiun. Mengutip Kompas.com , layananrapid testini akan tersedia di 12 stasiun, dengan jam pelayanan mulai pukul 07.00? 19.00 WIB. Adapun ke 12 stasiun tersebut ialahStasiunGambir, Pasar Senen, Bandung, Cirebon, Semarang Tawang, Purwokerto, […]

Emirates Jadi Maskapai Pertama yang Beri Perlindungan untuk Penumpang yang Terinfeksi Corona

Emirates bakal menawarkan perlindungan gratis untuk penumpang terkait Covid 19. Emirates memberikan perlindungan kesehatan termasuk biaya medis dan karantina. Mengutip , maskapai Timur Tengah ini akan menawarkan biaya pengobatan dan biaya karantina selama 14 hari untuk setiap penumpang yang didiagnosis dengan Covid 19 selama perjalanan mereka, saat mereka jauh dari rumah. Maskapai itu mengatakan dalam […]

Hotel Santika Ekspansi menuju Kuningan Angkat Keindahan & Sejarah Kota Linggarjati

Mengangkat kembali keindahan Kabupaten Kuningan yang dipilih sebagai tempat perundingan Linggarjati dan karna keindahannya, Santika Indonesia Hotels and Resorts bekerjasama dengan PT Sumber Terang Sejahtera berkolaborasi untuk menghadirkan Hotel Santika Linggarjati, Kuningan. Perjanjian kerjasama proyek Hotel Santika Linggarjati, Kuningan ditandatangani di Hotel Santika Premiere Slipi, Jakarta, Rabu (15/7/2020). Perjanjian ditandatangani oleh Dorothea Hannah Sukanta selaku […]

Ini Alasan Penumpang wajib Menegakkan Kursi saat Lepas Landas & Mendarat

Penerbangan memang sering kali menjadi waktu bagi para wisatawan untuk bersantai sebelum mencapi tujuan. Terlebih saat rute jarak jauh, para penumpang mungkin akan tertidur karena durasi penerbangan yang lama. Saat ingin tidur, banyak penumpang yang berpikir untuk menyandarkan kursi ke belakang demi kenyamanan. Namun, tak banyak penumpang yang menyadari bahwa mereka harus menegakkan kembali kursi […]

6 Kuliner Banyuwangi untuk Menu Sarapan, Coba Lezatnya Sego Cawuk dengan Aneka Lauk

Ada beragam pilihan kuliner lezat bagi kamu yang bingung cari menu sarapan di Banyuwangi. Kuliner khas Banyuwangi yang tersaji di warung ini biasa dijadikan menu sarapan menu sarapan. Harganya terjangkau, porsinya pas,enak dan menggugah selera. Dirangkum dari berbagai sumber, berikut warung makan di Banyuwangi yang cocok jadi menu sarapan enak. Warung Sego Bungkus Bu Poer […]

dari Beyainatu hingga Tere Siga Deretan Kuliner Unik di Ethiopia

Satu hal yang wajib dilakukan saat berkunjung ke negara lain adalah mencicipi kuliner khasnya. Terlebih jika negara itu ada di benua berbeda, sajian di sana tentu akan berbeda dan unik. Keunikan itulah yang bisa ditemukan di Benua Afrika. Tidak hanya Mesir, negara negara lain di sana juga memiliki keunikan kuliner khasnya, salah satunya adalah Ethiopia. […]