Direktur Utama Bank Mandiri Royke Tumilaar menyatakan, pihaknya menempuh strategi pertumbuhan bisnis yang konservatif dengan tetap penerapan prinsip kehati hatian dan analisis sektor yang cermat dalam penyaluran kredit dengan pencapaian rasio kredit bermasalah (NPL) 3,28 persen. "Untuk mengantisipasi potensi ketidakpastian ekonomi ke depan, kami juga membangun pencadangan untuk memastikan terjaganya kualitas aset. Per Juni 2020, […]